Dan Terjadi
Berawal dari hobi bermain music ( Piano dan Gitar), gemar bernyanyi dan menghibur diri ternyata menuai prestasi yang bisa dibanggakan. Memang benar apa kata pepatah dan lirik lagu “naik-naik ke puncak gunung tinggi-tinggi sekali” semua berawal dari bawah. Makin lama makin tinggi. Akhirnya sampai ke puncak jua. Menekuni hobi tidak hanya membuat rileks, bahagia, tetapi […]